Repository landing page

We are not able to resolve this OAI Identifier to the repository landing page. If you are the repository manager for this record, please head to the Dashboard and adjust the settings.

TEKNIK ENTRI TEKS PADA JAM TANGAN PINTAR: STUDI LITERATUR

Abstract

Jam tangan pintar atau lebih dikenal dengan sebutan smartwatch, merupakan devais komputer digital berukuran mini yang memiliki fungsi selain sebagai jam tangan juga dapat melakukan tugas komputasi cerdas. Oleh karena keterbatasan ukuran layarnya, jam tangan pintar memerlukan teknik desain khusus pada masukan dan keluarannya agar dapat berinteraksi dengan penggunanya. Teknik untuk masukan dan keluaran tersebut, spesifik terhadap jenis aplikasi tertentu. Entri teks seringkali dibutuhkan oleh berbagai aplikasi, namun karena layar jam tangan pintar berukuran kecil, maka teknik entri teks yang biasa digunakan pada komputer personal tidak praktis bila diterapkan pada jam tangan pintar. Penelitian ini berfokus pada eksplorasi teknik-teknik entri teks yang digunakan pada jam tangan pintar, dan evaluasi performanya berdasarkan hasil pengujian yang telah dilakukan tiap metode beserta kesimpulannya.  DOI : https://doi.org/10.33005/sibc.v13i1.179

Similar works

Full text

thumbnail-image

E-Journal UPN "Veteran" Jatim (Universitas Pembangunan Nasional)

redirect
Last time updated on 13/06/2020

Having an issue?

Is data on this page outdated, violates copyrights or anything else? Report the problem now and we will take corresponding actions after reviewing your request.