Repository landing page

We are not able to resolve this OAI Identifier to the repository landing page. If you are the repository manager for this record, please head to the Dashboard and adjust the settings.

RANCANG BANGUN HUMAN RESOURCES INFORMATION SYSTEM DENGAN METODE ALPHABETICAL AND CHRONOLOGY BERBASIS WEB PADA DEPARTEMEN FINISHING 3 PT. KAHATEX

Abstract

HRIS (Human Resources Information System) adalah bagian yang tidak dapat terpisahkan bagi setiap perusahaan modern. Sistem informasi yang menangani permasalahan - permasalahan yang berkenaan dengan pengelolaan sumber daya manusia pada sebuah perusahaan agar lebih efektif dan efisien untuk menangani permasalahan yang dapat membantu bagian kepegawaian untuk menjalankan tugasnya dari proses penerimaan karyawan, daftar hadir, cuti dan pensiun. Aplikasi HRIS yang dibuat menggunakan metode alphabetical and chronology system metode ini digunakan untuk pencarian berdasarkan nama data pegawai menurut alfabetis , tahun, bulan, dan tanggal yang dijadikan pokok pada tanggal absen, cuti dan pensiun pada sistem yang telah dibuat.Metode pengembangan yang digunakan oleh penulis adalah UML (Unified Modeling Language). Perangkat lunak yang digunakan dalam membangun aplikasi ini adalah menggunakan Visual Studio Code, Composer, dan database menggunakan MySQL. Dengan dibangunnya HRIS ini dapat membantu proses pengolahan data pada data pegawai ,absensi, pengajuan cuti dan pengajuan pensiun. Sehingga perusahaan dapat memfokuskan sumber dayanya untuk mengembangkan hal lainnya yang lebih bermanfaat. Kata Kunci : Perancangan, Human Resources Information System, PT. Kahatex

Similar works

This paper was published in Jurnal Online Universitas Islam Nusantara.

Having an issue?

Is data on this page outdated, violates copyrights or anything else? Report the problem now and we will take corresponding actions after reviewing your request.