Repository landing page

We are not able to resolve this OAI Identifier to the repository landing page. If you are the repository manager for this record, please head to the Dashboard and adjust the settings.

Peran Strategis Pengawas Madrasah dalam Sistim Penjaminan Mutu Pendidkan (Studi kasus di MI Miftahul Huda, MI Sunan Giri, dan MI Arrahmah Kec.Jabung Kabupaten Malang)

Abstract

Dalam rangka penyelenggaraan pendidikan yang bermutu, pemerintah menetapkan standar nasional pendidikan sebagai acuan penyelenggaraan pendidikan di Indonesia. Penyelenggaraan pendidikan pada semua jalur dan jenjang pendidikan dasar dan menengah termasuk madrasah.  Penyelenggaraan pendidikan di madrasah diharapkan  sesuai dengan  standar nasional pendidikan. Upaya pemenuhan pendidikan sesuai standar nasional pendidikan dilakukan secara bertahap mengingat kondisi madrasah yang beragam. Pengawas madrasah memiliki peran strategis karena memiliki kewenangan melakukan pemantauan , penilaian, pembinaan dan pembimbingan. Pengawas madrasah  mengetahui secara langsung kondisi madrasah sehingga memiliki peran untuk melakukan penjaminan mutu . Pembinaan yang dilakukan di madrasah berorientasi pada standar mutu yang telah ditetapkan. &nbsp

Similar works

Full text

thumbnail-image

Jurnal Pendidikan Tambusai (Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai)

redirect
Last time updated on 17/10/2023

Having an issue?

Is data on this page outdated, violates copyrights or anything else? Report the problem now and we will take corresponding actions after reviewing your request.